MANAJEMEN PENDIDIKAN KRISTEN
Format Baru Profesionalisme Guru di Era Modern
Pendidikan adalah kehidupan dan pilar utama dalam pembangunan martabat bangsa. Guru merupakan pemegang kunci dalam menjaga kualitas pendidikan. Namun, di tengah perubahan yang semakin kompleks guru menghadapi tantangan menghadapi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Karena itu, perlu manajemen dan pengembangan terhadap hard skills dan soft skills agar guru dapat beradaptasi dengan perubahan global. Perubahan dan kemajuan zaman seakan memaksa guru untuk mengembangkan diri supaya tetap adaptif. Kemajuan dan dinamika pendidikan modern memerlukan pemikiran kritis serta kreativitas tingkat tinggi terhadap akses informasi lebih luas. Agar guru tidak tertinggal, maka perlu memperbaiki, mengelola dan meningkatkan kapasitas (kecakapan) diri.
Penulis : Dr. Jannes Eduard Sirait, MP.d
ISBN : On Proses
